Perancangan Sistem Informasi Point Of Sales (POS) Berbasis Web Pada Rumah Makan Kokobop Chicken

Authors

  • Darwin Purba Sugumonrong Universitas Pelita Harapan
  • Robin Ray Universitas Pelita Harapan
  • Vielbert Victorio Universitas Pelita Harapan

Abstract

Penggunaan sistem POS berbasis internet ini dibuat agar pemilik toko dapat mengakses data penjualan  tanpa harus datang ke toko. Penggunaan sistem POS yang berbasis software membutuhkan perangkat khusus yang memiliki biaya yang cukup mahal. Bagi pemilik usaha, ini dapat menjadi indikator dalam perhitungan pendapatan usaha tersebut, pada Kokobop Chicken saat ini masih belum adanya media elektronik yang dapat membantu dalam transaksi penjualan dan stok sehingga kerja kasir masih kurang efisisen dan diharapkan dengan menggunakan sistem POS pada Kokobop Chicken  dapat meningkatkan efisiensi dalam perhitungan khususnya pada  proses pembukuan data pada data penjualan, pembelian, stok  dan dapat meminimalisasikan terjadinya kerugian dari hal yang tidak diinginkan. Kokobop Chicken mempunyai sebuah visi untuk melakukan ekspansi dengan memperluas bisnis yang sedang dijalankan sehingga Kokobop Chicken  dapat dapat membangun gerai-gerai baru di beberapa wilayah berbeda. Oleh karena itu sistem POS yang berbasis web dapat memudahkan sistem perekapan data penjualan, data pembelian dan stok sehingga proses penjualan oleh kasir dapat lebih transparan. Pemilik usaha dapat dengan mudah melakukan pengecekan data penjualan, pembelian dan stok secara langsung karena berbasis web. Proses pembukuan data dapat lebih mudah dan lebih transparan karena memiliki data yang real dan jelas.

Kata Kunci: internet, POS, sistem, web

References

Dennis, A., Barbara,.HW., David, T, System Analysis and Design: An Object-Oriented Approach with UML (5th ed), United States: John Wiley, 2015.
Sani, A.S, Pembangunan Sistem Informasi Point of Sales Terintegrasi Dalam Lingkup Rumah Makan Beserta Cabangnya(RM. Pecel Pincuk Bu Tinuk), Malang: Universitas Brawijaya Malang, 2018
Silverster dan Permana, D.H, Analisa Aplikasi Point of Sales untuk mendukung managemen hubungan pelanggan, Jakarta: Universitas Trilogi, 2015.
Prasetyo, A, Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Pada PT.Cahaya Sejahtera Sentosa Blitar,Malang: STMK PPKIA Pradnya Paramita, 2016.
Satzinger, J. Jackson Robert. Burd,S, System Analysis and Design: In A Changing World (7th ed), United States: Cengage Learning, Inc, 2015.
Romney, Marshal.B. Steinbart, John.P, Sistem Informasi Akutansi: Accounting Information System (13th ed), Jakarta: Salemba Empat, 2015.
Krismiaji, Sistem Informasi Akutansi: Edisi Keempat, Yogyakarta: STIE-YKPN, 2014.
Rudianto, Akuntansi Managemen: Informasi Untuk Pengambilan Keputusan Strategis Jakarta: Erlangga, 2013.
Rahmawati, Sistem Informasi Inventory Stok Barang Pada CV.Artha Palembang, Palembang: Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, 2017.
Chandra,K, Rancang Bangun Sistem Informasi Point of Sales Berbasis Website Pada Distributor Kain Hoggy Djaya, Surabaya: Universitas Ciputra UC Town, 2015.
Awidiya, Cara Cepat Membuat Segala Jenis Website, Medan: Elex-Media, 2016.
Minnic, J, Web Design with HTML5 and CSS3 (8th ed). Boston: Cengage Learning, 2017.
Salim, L.S.P. Nurmoslim, A. dan Kurniawan, A, Sistem Aplikasi Point of Sales Berbasis Web Pada PT.Digital System Technology, Jakarta: Universitas Binus, 2014.
Pulo, S dan Marissa, L, Metode Pengembangan Sistem, Jakarta: Bina Sarana Informatika, 2015.
Sugiarto, H, Penerapan Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Penjualan Furniture Berbasis Web, Jakarta: AMIK BSI, 2016.
Rosa, A.S. dan Shalahudin, M, Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika Bandung, 2018.
Soemarso, Akuntansi Suatu Pengantar, Jakarta: Salemba Empat, 2013.
Laudon,J.P. dan Kenneth C.Laudon, Management Information System (12thed), London: Prentice Hall, 2013.

Downloads

Published

2019-01-24